[NEWS] LEE SEUNG CHUL
Lee Seung Chul Membahas Tentang Komposer Yang Semakin Banjir di Dunia K-Pop
Dalam rekaman terbaru untuk KBS2 ‘Yoo Hee Yeol Sketchbook’, Lee Seung
Chul mengkritik bagaimana komposer baru sulit untuk memasuki pasar
musik.
Dia berkata, “K-Pop saat ini memiliki sekitar 10 komposer menulis
ratusan lagu untuk penyanyi. Jika penyanyi berpikir ide-ide dari
mahasiswa jurusan musik praktis yang baik mulai bekerja dengan mereka,
K-Pop akan menjadi lebih berwarna dan lebih kaya.”
Dia menjelaskan bahwa pertemuan komposer baru membuatnya sangat
bahagia, dan mengatakan dia memasukkan dua lagu yang ditulis oleh
mahasiswa dari Dong-Ah Institute of Media and Arts, berjudul ‘One Lazy
Day’ dan ‘I Need to Get On the Bus That Comes at 40.’
“Saya berharap banyak penyanyi bertemu komposer baru dan mulai bekerja dengan mereka,” katanya sebagai penyanyi veteran.
Episode yang menampilkan Lee Seung Chul, Skull & Haha dan Park Sae Byul, Ditayangkan pada tanggal 28 Juni.
Source:enews
Posted by : Chachakoreanlovers
Tidak ada komentar:
Posting Komentar